AGENDA RAPAT DPR RI, SENIN 26 JANUARI 2026
selamat pagi
mohon izin, menyampaikan
Agenda DPR RI
Senin, 26 Januari 2026
KOMISI I
10.00 Raker dengan Menhan dan Panglima TNI beserta KASAD, KASAL, dan KASAU :
1. Capaian Program Kerja Kemhan/TNI Tahun 2025.
2. Rencana dan Program Kerja Kemhan/TNI Tahun 2026.
13.00 Raker dengan Menkomdigi RI :
1. Capaian dan Program Kerja Komdigi Tahun 2025.
2. Rencana dan Program Kerja Komdigi Tahun 2026.
KOMISI II
10.00 Uji Kelayakan Calon Anggota Ombudsman RI 2026-20231
KOMISI III
09.00 Raker dengan Kapolri dan Kapolda seluruh Indonesia : Evaluasi kinerja TA 2025 dan Rencana Kerja TA 2026
13.00 Rapat kerja dengan Ketua Komisi Yudisial dan Wakil Ketua Mahkamah Agung Bidang Yudisial : Masukan terhadap RUU Jabatan Hakim
KOMISI IV
10.00 RDPU Panja Alih Fungsi Lahan dengan Organisasi Pantau gambut, WALHI, Auriga Nusantara, ISKINDO, dan Serikat Petani Indonesia, membahas permasalahan alih fungsi lahan yang berdampak terhadap lingkungan
13.00 Rapat Internal Panja Tata Kelola Pupuk Bersubsidi, membahas TOR dan Rencana Kerja Panja
KOMISI V
tidak ada agenda
KOMISI VI
10.00 RDP Komisi VI dg Dirut PT BNI dan PT BTN : Evaluasi kinerja 2025 dan Roadmap pengembangan 2026
14.00 FGD Danantara : RKAP PT DAM
KOMISI VII
10.00 Rapat Kerja dengan Menteri Perindustrian RI :
1. Evaluasi Kinerja dan Program tahun 2025
2. Rencana Program Kerja tahun 2026
15.30 RDP Panja Daya Saing Industri dengan Eselon I Kemenperin RI
KOMISI VIII
13.00 Raker dan RDP dengan Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak RI dan Ketua Komisi Perlindungan Anak Indonesia : terkait Pelaksanaan Program Kerja dan Anggaran Tahun 2026
KOMISI IX
11.00 Audiensi dengan Masyarakat Perkawinan Campuran Indonesia (PerCa Indonesia) dan Aliansi Perkawinan Antar Bangsa (APAB):
1. Masukan Revisi Undang-undang tentang Perubahan Ketiga UU Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan
2. Persoalan Keluarga Perkawinan Campuran dan Kaitannya dengan RUU Ketenagakerjaan.
13.00 Audiensi dengan Persatuan Ahli Teknologi Laboratorium Medik Indonesia (PATELKI) : Audiensi Terkait Penguatan kebijakan Formasi CPNS dan Regulasi pada Jabatan Fungsional Pranata Laboratorium Kesehatan.
KOMISI X
10.00 Rapat Intern Panja RUU tentang Sisdiknas : Membahas substansi dan menyepakati Pasal demi Pasal RUU tentang Sisdiknas
KOMISI XI
14.00 Uji Kelayakan (fit and proper test) calon Deputi Gubernur Bank Indonesia atas nama:
1. Dicky Kartikoyono, SE. Akt., MSPM.
2. Thomas A.M. Djiwandono, BA., MA.
17.00 Rapat Internal dalam rangka Pengambilan Keputusan atas Uji Kelayakan (fit and proper test) Calon Deputi Gubernur Bank Indonesia.
KOMISI XII
11.00 Rapat Kerja dengan Menteri Lingkungan Hidup/KLH :
1. Program strategis Tahun 2026
2. Evaluasi dan tindaklanjut penanganan dampak bencana Hidrometeorologi
15.00 RDP dengan Deputi Bidang Pengelolaan Sampah, Limbah, Bahan Berbahaya dan Beracun (PSLB3), Deputi Bidang Penegakkan Hukum Lingkungan Hidup KLH, Dirut PT PLN Indonesia Power, Dirut PT PLN Nusantara Power, Dirut PT PLN Energi Primer Indonesia : Pengelolaan Limbah B3 dan Non B3 pada pembangkit listrik
KOMISI XIII
10.00 Rapat Kerja dengan Menteri Sekretaris Negara RI:
1. Membahas Rencana Program Kerja dan Anggaran 2026
2. Membahas isu-isu aktual terkait dengan percepatan penyelasaian regulasi.
BALEG
tidak ada agenda
BANGGAR
tidak ada agenda
BAKN
tidak ada agenda
BAM
kunker spesifik
terima kasih




